AUDIENSI PERHIMPUNAN MAHASISWA KATOLIK REPUBLIK INDONESI KOTA BALIKPAPAN KE DISPORAPAR BALIKPAPAN

Audiensi Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) @pmkricabbalikpapan_ Kota Balikpapan Ke Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Balikpapan, Selasa, 25 Juni 2024.

Kegiatan diterima Kepala Disporapar Kota Balikpapan, Ratih Kusuma didampingi Pegawai Bidang Kepemudaan.

Sharing diskusi kaitan pembangunan kepemudaan yaitu kepemimpinan dan kesempatan lapangan kerja serta gender, diharapkan terus kolaborasi dan sinergi pinta Ibu Ratih Kusuma.